16/09/2022, Jumat kali ini merupakan jumat yang cukup berat
untuk kami lalui dimana pada kali ini kami melaksankan senam pagi dan setelah
itu diiringi dengan sosialisasi Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (GERMAS) oleh
pihak Puskesmas Kemantan dan di collaborasi dengan Tim Peraktek Belajar
Lapangan (PBL). Adapun Tim PBL sosialisasikan terkait Pencegahan dan Penanganan
Kurang Gizi Pada Anak Balita. Sedangkan materi yang disampaikan oleh pihak
Puskesmas terkait Prilaku Hidup Bersih daan Sehat (PHBS). Pada saat ini juga
diselingi dengan medical check up, seperti cek gula darah, tekanan darah dan
asam uarat. Masyarakat pun sangat antusias saat adanya medicall check up secara
geratis oleh pihak puskesmas.
0 Komentar